Bila buku kain tampak kotor, jangan lupa untuk segera dicuci. Celup-celup dalam air dan sedikit sabun lembut. Sikat dengan sikat lembut pada bagian-bagian yang terkena kotor. Bilas sampai bersih, lalu jemur tanpa diperas. Jangan dimasukkan dalam mesin cuci atau pengering.
Setelah kering, buku kain siap digunakan kembali. Jangan lupa untuk selalu menyimpannya kembali dalam plastik mika yang telah tersedia.
Setelah kering, buku kain siap digunakan kembali. Jangan lupa untuk selalu menyimpannya kembali dalam plastik mika yang telah tersedia.